
13 Agustus 2020
Situs Kuno kalah dengan Kepentingan Perut

Kerusakan pada Situs kuno kembali terjadi , kali ini situs yang berada didusun Kedung Ploso desa Kedung Bocok Tarik Sidoarjo , situs yang berupa struktur pondasi berada dibarat sungai Klinter tepatnya dibarat temuan pertama Situs...